-
Santun Tersandang, Neraka Terhalang
Ibnu Mas’ud radhiyallahu ‘anhu meriwayatkan dari Nabi shallallahu alaihi wasallam bahwa beliau bersabda, أَلاَ أُخْبِرُكُمْ بِمَنْ يَحْرُمُ عَلَى النَّارِ أَوْ بِمَنْ تَحْرُمُ عَلَيْهِ النَّارُ عَلَى كُلِّ قَرِيبٍ هَيِّنٍ سَهْلٍ “Maukah aku kabarkan kepada kalian tentang orang yang diharamkan dari neraka atau neraka diharamkan atasnya? Yaitu atas setiap orang yang dekat (mudah akrab, lembut, lagi mudah […]